Wednesday , November 29 2023
Manfaat Dan Kandungan Gizi Sayur Sayuran Bagi Kesehatan
?

Manfaat dan Kandungan Gizi Sayur-Sayuran untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat dan Kandungan Gizi Sayur-Sayuran untuk Kesehatan Tubuh. Sayur-sayuran menjadi makanan pokok sehari-hari bagi masyarakat luas. Mengkonsumsi sayur membuat tubuh terasa segar dan bergairah untuk beraktivitas. Pertanyaannya seperti apa manfaat dan kadungan gizi pada sayur-sayuran yang anda konsumsi setiap hari?. Sebuah pertanyaan yang penting dan mendasar untuk anda ketahui. Maka akan kami berikan informasi tersebut terkait dengan manfaat dan khasiat sayur-sayuran untuk kesehatan tubuh anda.

Kandungan Gizi Sayuran

Sayuran adalah sebutan umum bagi bahan pangan asal tumbuhan yang biasanya mengandung kadar air tinggi dan dikonsumsi dalam keadaan segar atau setelah diolah secara minimal. Sebutan untuk beraneka jenis sayuran disebut sebagai sayur-sayuran atau sayur-mayur. Sejumlah sayuran dapat dikonsumsi mentah tanpa dimasak terlebih dahulu, sementara yang lainnya harus diolah terlebih dahulu dengan cara direbus, dikukus, digoreng, disangrai, atau dimakan mentah-mentah. Sayuran berbentuk daun yang dimakan mentah disebut sebagai lalapan (wikipedia).

KANDUNGAN SAYUR-MAYUR UNTUK KESEHATAN TUBUH. Sayur merupakan makanan yang sehat untuk dikonsumsi oleh siapapun dengan model masakan apapun. Makan tanpa sayur terasa hambar dan kurang bergairah rasanya. Apalagi ketika dalam kondisi capek, maka tubuh perlu akan nutrisi yang dapat mengembalikan sel-sel pada tubuh terbaruhi lagi.

Manfaat Dan Kandungan Sayur- Sayuran

Maka dari itu konsumsilah makanan berserat tinggi seperti artichoke, apel, brokoli, kacang hijau, kacang polong dan lobak hijau. Serat menyerap air tambahan di usus, mempromosikan bakteri usus yang sehat dan memudahkan gerakan usus. Semua itu ada pada sayur-sayuran yang akan kami berikan khusus tentang manfaat sayur-sayuran untuk tubuh yang kami himpun dari berbagai sumber diantaranya:

Manfaat Buah Duet (Jamblang) yang Klasik untuk Kesehatan Tubuh

Khasiat Sayur-Sayuran

  • Mampu menurunkan kolesterol jahat
  • Dapat mencegah kanker
  • Dapat meningkatkan kesehatan mata
  • Menjaga kesehatan pencernaan
  • Dapat meningkatkan metabolisme
  • Mampu meningkatkan fungsi otak

Kandungan Gizi Sayur-Sayuran (per 100 gr)

  • Kalori (kcal) 65
  • Jumlah Lemak 0,2 g
  • Lemak jenuh 0 g
  • Lemak tak jenuh ganda 0,1 g
  • Lemak tak jenuh tunggal 0 g
  • Kolesterol 0 mg
  • Natrium 35 mg
  • Kalium 169 mg
  • Jumlah Karbohidrat 13 g
  • Serat pangan 4,4 g
  • Gula 3,1 g
  • Protein 2,9 g
  • Vitamin A 4.277 IU
  • Vitamin C 3,2 mg
  • Kalsium 25 mg
  • Zat besi 0,8 mg
  • Vitamin D 0 IU
  • Vitamin B6 0,1 mg
  • Vitamin B12 0 µg
  • Magnesium 22 mg

Simak Juga:

Demikianlah manfaat dan kandungan gizi pada sayur-sayuran yang dapat kami informasikan kepada anda. Jangan lupa unutk mengkonsumsi sayur-sayuran setiap hari secara teratur. Semoga apa yang kami berikan kepada anda bermanfaat dan jangan sungkan untuk menshare artikel yang ada dilaman ini.